web analytics
Berita Utama

Category

  uin-suska.ac.id Guna memastikan kesiapan pelaksanaan Seleksi Masuk Mandiri Perguruan Tinggi Negeri (SMMPTN) wilayah barat, UIN Sultan Syarif Kasim Riau melalui panitia pusat laksanakan uji coba dan sosialisasi sebanyak 2 kali yakni tanggal 15 dan 26 Juni 2023 melalui zoom. Sosialisasi dan uji coba ini bertujuan untuk melakukan pemantauan sejauh mana persiapan yang sudah dipersiapkan...
Read More
uin-suska.ac.id Program Pascasarjana Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau terus melakukan terobosan-terobosan serta pengembangan akademik demi mengemban misi Tri Dharma Perguruan Tinggi. Jum’at (23/06/2023), Pascasarjana Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau kembali membangun kerjasama dengan UIN Sjech Djamil Djambek Bukittinggi. Penandatanganan Memorandum of Agreement (MoA) ini diawali dengan penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU)...
Read More
uin-suska.ac.id Dalam rangka meningkatkan mutu dan kualitas perguruan tinggi, Pascasarjana UIN Sultan Syarif Kasim Riau melakukan Penandatanganan dua nota kesepahaman yakni dengan Pengadilan Tinggi Agama (PTA) Pekanbaru dan Pengadilan Tinggi Agama (PTA) Tanjung Pinang yang bertempat di gedung Aula Pascasarjana Rabu, 21/07/2023. Penandatangan dilakukan langsung oleh Direktur Pascasarjana Prof. Dr.H. Ilyas Husti.MA dan Ketua PTA...
Read More
uin-suska.ac.id Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau lakukan Sosialisasi Beasiswa MORA Overseas Student Mobility Award (MOSMA) Tahun 2023 secara daring menggunakan aplikasi Zoom dan diikuti oleh Wakil Rektor I Prof. Dr. Hj. Helmiati, M.Ag, Kepala Biro AAKK Drs. Yasrizal, MA, Kabag Akademik Jasnida,S.Ag., M.Sy, Wakil Dekan, Dosen di lingkungan Universitas Islam Negeri Sultan Syarif...
Read More
uin-suska.ac.id Lembaga Akreditasi Mandiri Pendidikan (LAMDIK) lakukan Asesmen Lapangan dalam rangka reakreditasi program studi S2 Pendidikan Guru Madarasah Ibtidaiyah (PGMI) Fakultas Tabiyah dan Keguruan Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau, 19 s.d. 20 Juni 2023. Adapun Tim Asesor yang ditugaskan LAMDIK melakukan asesmen lapangan yaitu Prof. Dr. Arita Marini, M,E dari Universitas Negeri Jakarta...
Read More
uin-suska.ac.id Fakultas Syari`ah dan Hukum Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau mengadakan Workshop Hisab dan Rukyatul Hilal Awal Dzulhijjah 1444 H (Ahad, 18/06/2023) bertempat di Gedung Rektorat Lantai 5 sambil melakukan pengamatan Bulan dengan menggunakan Teropong Bintang/Bulan Laboratorium Ilmu Falak Fakultas Syari`ah dan Hukum. Kegiatannya sempena dengan semakin dekatnya Hari Raya Idul Adha 1444...
Read More
uin-suska.ac.id Pergelaran Olimpiade Agama, Sains dan Riset Perguruan Tinggi Keagamaan Islam (OASE PTKI) II tahun 2023 resmi ditutup Wakil Menteri Agama (Wamenag) Republik Indonesia, Zainut Tauhid Sa’adi, Jum’at (16/6/2023). Kegiatan puncak dipusatkan di Auditorium Harun Nasution, UIN Syarif Hidayatullah Jakarta dan dihadiri ribuan Finalis utusan PTKI se- Indonesia. Kepada peserta OASE yang bergembira menjadi juara,...
Read More
uin-suska.ac.id Tim Robotic dan Programming utusan Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau berhasil menjadi juara kedua pada ajang Olimpiade Agama, Sains dan Riset Perguruan Tinggi Keagamaan Islam (OASE PTKI) II yang diselenggarakan di UIN Syarif Hidayatullah Jakarta. Kegiatan yang diikuti oleh seluruh PTKI Se- Indonesia ini berlangsung selama empat hari, 14-17 Juni 2023. Tim...
Read More
uin-suska.ac.id Kontingen Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau merupakan salah satu kontingen yang lolos ke babak final pada bidang lomba Produk Halal dan Ketahanan Pangan pada Olimpiade Agama, Sains dan Riset Pergururan Tinggi Keagamaan Islam (OASE PTKI) II tahun 2023 yang diselenggarakan di UIN Syarif Hidayatullah Jakarta, 14 s.d 17 Juni 2023. Pada kesempatan...
Read More
uin-suska.ac.id Pertambangan bawah tanah adalah operasi penambangan pada area kerja berisiko tinggi bagi pekerja manusia. Resiko letupan gas dan kebakaran, ledakan, ketidakstabilan struktur tanah, keruntuhan akibat gempa, bahan kimia dan material alami berbahaya adalah contoh-contoh yang dapat mengakibatkan dampak fatal bagi pekerja dan perusahaan tambang. Upaya untuk mengurangi angka resiko kecelakaan kerja di area tambang...
Read More
1 25 26 27 28 29 140