Direktur Program Pascasarjana UIN Suska Riau Puasa yang kita lakukan sampai penghujungkan bulan ini, ternyata dapat membentuk masyarakat madani melalui pembibitan mental-mental “madaniyah” dalam diri orang yang berpuasa. Prosesnya sangat sederhana. Individu masyarakat diwajibkan berpuasa sekitar empat belas jam setiap hari dalam satu bulan yang dimulai dari Subuh sampai Maghrib. Tidak ada pengawal, pengawas dan...Read More
Ketua Senat Universitas UIN Suska Riau Puasa yang kita jalani saat ini penuh dengan makna. Masing-masing individu mendapatkan hikmahnya. Bahkan tidak bisa dituliskan bagaimana bentuknya. Namun secara umum, puasa ini tujuannya yaitu ketakwaan, melahirkan sifat-sifat terpuji seperti kejujuran, kesabaran, ketabahan, kepedulian sosial, kedermawanan, kasih sayang, keramahan, dan toleransi. Puasa yang lebih tinggi kualitasnya bukan hanya...Read More
Guru Besar Sejarah Peradaban Islam UIN Suska Riau Dalam sejarah peradaban Islam diketahui bahwa perang yang terjadi dalam Islam adalah reaksi untuk membela diri atas gangguan yang dilaksanakan Kaum Quraisy kepada umat Islam. Maka Rasulullah SAW ikut berperang bersama sahabat sebanyak dua puluh tujuh kali akantetapi yang ikut langsung berperang hanya sembilan kali. Beliau juga...Read More
Guru Besar UIN Sultan Syarif Kasim Riau Kini kita sedang berada di sebuah zaman, yang menunjukkan sebagian manusia sudah benar-benar lebih sesat dari binatang. Seorang anak membunuh ibunya, seorang ibu membunuh anaknya, seorang ayah memperkosa anaknya. Aurat dipertontonkan dengan menggunakan kecanggihan teknologi. Harga diri dijual menjadi ajang komoditi, praktik korupsi, penipuan merajalela dan lain sebagainya....Read More
Direktur Program Pascasarjana UIN Suska Riau Kata Marhaban Ya Ramadhan merupakan istilah yang telah menjadi trend oleh setiap muslim di Indonesia bahkan termasuk di negara lainnya untuk menyambut bulan suci Ramadhan. Marhaban berarti selamat datang. Istilah ini mengandung makana filosofis yang mendalam yaitu menunjukkan rasa gembira dan rasa syukur dengan datangnya sesuatu yang amat istimewa...Read More
Guru Besar UIN Sultan Syarif Kasim Riau Jika tidak ada aral melintang, Insya Allah pada 6 Juni 2016 kita semua menjalankan ibadah puasa Ramadan tahun 2016. Oleh karena itu, ada baiknya kita perhatikan khutbah Rasulullah saw sebagai bekal menghadapi bulan suci ini. Wahai manusia! Sungguh telah datang pada kalian bulan Allah swt dengan membawa berkah...Read More
Guru Besar Sejarah Peradaban Islam UIN Suska Riau Bagi setiap orang, dalam perjalanan hidupnya, biasanya pernah terjadi masa-masa sulit. Di antara mereka ada yang tegar menghadapi masa-masa sulit tersebut akhirnya berhasil dalam perjuangannya, meraih yang dicita-citakan. Tetapi ada juga yang tidak mampu menghadapi masa-masa sulit tersebut. Mungkin karena patah semangat, akhirnya dia gagal meraih cita-cita...Read More
Guru Besar Filsafat Fakultas Ushuluddin UIN Suska Riau Ada seorang guru, yang membawa tiga orang muridnya untuk melakukan tadabbur alam. Kegiatan tadabbur alam biasa dilakukan oleh sekolah-sekolah yang bertujuan untuk memperkenalkan kepada anak didik mengenai lingkungan sekitar yang harus dipelihara. Selain itu tadabbur alam juga dapat memecahkan kejenuhan peserta didik selama dalam lokal. Untuk kegiatan...Read More
Guru Besar Ekonomi Islam UIN Suska Riau Tenaga kerja dan upahnya tidak dapat dipisahkan. Keduanya selalu menjadi tema menarik untuk dikaji. Bahkan demonstrasi buruh pun juga lebih banyak menyangkut tuntutan kenaikan upah. Kajian ini membahas dua hal yang penting ini. Penting karena kebijakan di bidang upah minimum menjadi bagian agenda reformasi ketenagakerjaan yang lebih luas....Read More
Guru Besar Sejarah Peradaban Islam UIN Suska Riau Apa kini yang terjadi di masyarakat kita? Salam tersebarluas di kalangan masyarakat bawah, tersebar (maaf) di kalangan mereka yang peminta-minta jalanan maupun yang datang ke rumah-rumah sehingga timbul kesan bahwa salam adalah milik orang rendahan dan orang pinggiran. Sampai begitu rendahnya nilai salam masa kini, agaknya...Read More