web analytics

Jurusan Matematika

Visi

“Terwujudnya Program Studi Matematika sebagai salah satu program studi pilihan utama pada tingkat internasional di lembaga pendidikan tinggi dalam bidang pendidikan, penelitian dan pengabdian kepada masyarakat yang terintegrasi dengan ajaran Islam pada Tahun 2023”.

Misi

  1. Melaksanakan pendidikan dan pengajaran yang terintegrasi dengan ajaran Islam.
  2. Merangsang dan memotivasi terbentuknya kelompok penelitian di Program Studi Matematika yang menyokong pengembangan IPTEK dan ajaran Islam.
  3. Melaksanakan kegiatan yang menerapkan ilmu matematika dalam rangka lebih membumikan matematika pada masyarakat.
  4. Menguatkan pelaksanaan tata kelola Program Studi Matematika untuk mendukung penyelenggaraan tri dharma perguruan tinggi yang terintegrasi dengan ajaran Islam.

Tujuan

  1. Menghasilkan lulusan matematika yang mempunyai kompetensi yang terintegrasi dengan nilai-nilai Islami, dan mampu berkompetisi di tingkat internasional.
  2. Menghasilkan penelitian dibidang matematika yang terintegrasi dengan ajaran Islam yang bertaraf internasional.
  3. Menghasilkan kegiatan yang menerapkan ilmu matematika melalui pengabdian masyarakat yang terintegrasi dengan ajaran Islam.
  4. Terwujudnya tata kelola Tri Dharma perguruan tinggi yang terintegrasi dengan ajaran Islam.
Matematika

Ketua

Sekretaris

Kapala Labor

 

Ari Pani Desvina, S. Si, M. Sc

Fitri Aryani, M.Sc

Nilwan Andiraja, M. Sc

Website Prodi : http://math.uin-suska.ac.id