uin-suska.ac.id Ibnu Athoillah mengungkapkan bahwa ikhlas yaitu melakukan amal ibadah semata-mata ditujukan kepada Allah SWT sebagai satu-satunya zat yang mempunyai hamba. Jadi, ikhlas memiliki makna bersih dan tidak ada campuran. Kata buya Hamka ikhlas itu ibarat emas, ikhlas adalah emas yang tulen, tidak ada campuran perak sedikit pun. Ikhlas dibagi dalam 3 kelas: 1. Ikhlas...