Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Suska Riau merupakan salah satu LPTK yang melahirkan pendidik dan tenaga kependidikan yang professional untuk siap berkiprah di daerah. Sehingga perkembangan yang sangat cepat di bidang pendidikan yang berdampak pada regulasi sehingga pendidikan di daerah menjadi tanggung jawab FTK. Hal yang paling terasa dan mendesak melihat permasalahan derah khususnya Riau...Read More
Penerimaan Mahasiswa Baru dilakukan Melalui : Jalur Nasional dibawah Kemenristek dan Pendidikan Tinggi Jalur Nasional dibawah Kementerian Agama Ujian khusus dan/atau JalurMandiri Penerimaan mahasiswa dari luar negeri dilakukan dengan seleksi khusus Prosedur Pendaftaran Ulang (Her-Registrasi) Mahasiswa yang telah dinyatakan Lulus Seleksi pada Penerimaan Calon Mahasiswa Baru UIN Suska Riau. Mahasiswa telah melakukan Pembayaran Biaya...Read More
SEMESTER GANJIL (2 September 2013 – 31 Januari 2014) A .REGISTRASI MAHASISWA LAMA Waktu Pengurusan Cuti Kuliah/Masa Langkau Paling Lambat 28 Juni 2013 Pembayaran Uang SPP/Praktikum Semester Ganjil 1-2 Juli 2013 Penawaran Mata Kuliah dan Jadwal oleh Program Studi 30 Juli – 12 Agustus 2013 Pengisian KRS Online...Read More
uin-suska.ac.id -Setelah melalui enam Jalur Seleksi Penerimaan Mahasiswa Baru (SPMB) UIN Suska Riau, ada beberapa fenomena yang ditemukan. Dimana pada Prodi-prodi tertentu, khususnya Prodi Umum, peminat sangat melimpah, bahkan jauh melebihi kuota. Namun berbeda pada Prodi-prodi lainnya khususnya prodi agama dan progam D3, malah kuota nya masih banyak tak terpenuhi. Saat hal ini coba dikonfirmasikan...Read More
uin-suska.ac.id jika sedianya jadwal pengumuman kelulusan Seleksi Penerimaan Mahasiswa Baru (SPMB) jalur Mandiri UIN Suska Riau akan dilakukan tanggal 31 Juli mendatang, namun berdasarkan rapat pimpinan di bagian akademik beberapa waktu yang lalu, akan dimajukan menjadi tanggal 29 Juli 2015. Hal itu diungkapkan Kepala Bagian (Kabag) Akademik UIN Suska Riau, Rina Yeni, S.Sos saat di...Read More
uin-suska.ac.id Beberapa hari belakangan, laboratorium Komputer yang terletak di gedung Pusat Komputer, Pusat Teknologi Informasi dan Pangkalan Data (PTIPD) UIN Suska Riau, terlihat sibuk. Para pegawai yang kebanyakan dari Bagian Akademik dan keuangan UIN Suska Riau tampak serius memperhatikan layar komputer yang tampak berjejer. Saat hal itu dikonfirmasikan pada kepala PTIPD UIN Suska Riau, Benny...Read More
uin-suska.ac.id Muhmmad Ikhsan terlihat kecewa, siswa salah satu pesantren di Rokan Hulu ini, oleh Panitia registrasi penerimaan Mahasiswa Baru UIN Suska Riau dianggap mengundurkan diri. Pasalnya sampai jadwal yang ditentukan, siswa yang lulus pada prodi Sistem Informasi Fakultas Sains dan Teknologi UIN Suska Riau melalui jalur SNMPTN ini, ternyata tak kunjung membayar uang kuliah sesuai...Read More
uin-suska.ac.id Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau menerima kunjungan dari MAN 2 Bukittinggi. Sebanyak 188 siswa didampingi 22 guru pendamping diterima oleh Wakil Rektor III Bidang Kemahasiswaan dan Kerjasama UIN Sultan Syarif Kasim Riau, Prof. Edi Erwan, S.Pt., M.Sc., Ph.D, di Auditorium lantai V Gedung Rektorat UIN Suska Riau, Kamis (15/12/2022). Kunjungan ini...Read More
uin-suska.ac.id Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau melakukan kunjungan dan silaturami Bersama Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) Informatika di Jakarta.Pada hari Kamis, 09 Desember 2021 bertempat di Jakarta, Rektor UIN Suska Riau, Prof. Dr. Hairunnas Rajab M.Ag bersama Ketua LSP Informatika Bpk Dr. Muhaemin melakukan penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) kerjasama Sertifikasi Kompetensi antara UIN...Read More
uin-suska.ac.id Di era modernisasi seperti saat ini teknik pengelolaan keuangan semakin berkembang pesat maka dari itu UIN Suska Riau terus berupaya untuk meningkatkan kinerja dengan mengadakan pelatihan di bidang keuangan yaitu dengan tema “ Pelatihan Dan Evaluasi Kualitas Realisasi Pelaksaan Anggaran Dan Tata Kelola Blu UIN Suska Riau Tahun 2021”. Kegiatan ini dilaksanakan di Auditorium...Read More